Berikut ini soal seleksi ASMOPS (Asian Science and Mathematics Olympiad for Primary School) tahun 2012.
Tahun ini, Ine berusia 17 tahun dan ayahnya berusia 39 tahun. Pada saat usia Ine 2 kali dari usianya tahun ini, maka ayahnya Ine tepat berusia ....
A. 44 tahun
B. 54 tahun
C. 56 tahun
D. 68 tahun
E. 78 tahun
Fibo dapat menyelesaikan suatu pekerjaan dalam 3 jam, sedangkan Aci dapat menyelesaikan pekerjaan yang sama dalam waktu 6 jam. Jika mereka bekerja bersama-sama, maka pekerjaan tersebut dapat diselesaikan dalam waktu ... jam.
A. 1
B. 4/3
C. 5/3
D. 2
D. 9
Pak Adi membayar Rp. 1.100.000,00 untuk mendapatkan 1 meja dan 1 kursi. Harga meja tersebut Rp.1.000.000,00 lebih mahal dari harga kursi. Maka 1 kursi seharga ....
A. Rp. 50.000,00
B. Rp. 100.000,00
C. Rp. 1.000.000,00
D. Rp. 1.050.000,00
E. tidak ada jawaban yang benar
A. 44 tahun
B. 54 tahun
C. 56 tahun
D. 68 tahun
E. 78 tahun
Fibo dapat menyelesaikan suatu pekerjaan dalam 3 jam, sedangkan Aci dapat menyelesaikan pekerjaan yang sama dalam waktu 6 jam. Jika mereka bekerja bersama-sama, maka pekerjaan tersebut dapat diselesaikan dalam waktu ... jam.
A. 1
B. 4/3
C. 5/3
D. 2
D. 9
Pak Adi membayar Rp. 1.100.000,00 untuk mendapatkan 1 meja dan 1 kursi. Harga meja tersebut Rp.1.000.000,00 lebih mahal dari harga kursi. Maka 1 kursi seharga ....
A. Rp. 50.000,00
B. Rp. 100.000,00
C. Rp. 1.000.000,00
D. Rp. 1.050.000,00
E. tidak ada jawaban yang benar
Soal selengkapnya dapat diunduh melalui link dibawah ini.
0 Komentar untuk "Soal Olimpiade Matematika SD ASMOPS 2012"